Edible.Straw "Langkah Kecil Dampak yang Besar"

About Edible.Straw 🌱

Plastik sekali pakai kini menjadi masalah serius bagi lingkungan 🌍. Salah satu inovasi terbaru untuk mengurangi sampah plastik yaitu sedotan dari tepung beras 🍚. Sedotan ini tidak hanya ramah lingkungan, tapi juga bisa langsung dimakan setelah digunakan.


Apa itu Edible.Straw?


Edible straw merupakan sedotan yang dibuat dari tepung beras food grade, dicampur dengan bahan alami lain agar kuat dan tidak mudah hancur saat digunakan💪. Sedotan ini aman dikonsumsi dan tidak mengubah rasa minuman, baik panas maupun dingin☕🥤.

Sedotan Edible.Straw terbuat dari bahan apa?



Edible.Straw terbuat dari beras dan tepung jagung yang diproduksi dan dibudidayakan secara berkelanjutan, dengan banyak air dan sedikit minyak sayur untuk membantu mencampur dan memasaknya. Rasio bahan rahasia inilah yang membuat sedotan kami awet!✨

Keunggulan Edible.Straw

  1. Ramah Lingkungan♻️, karena terbuat dari bahan alami, Edible.Straw mudah terurai secara hayati jika tidak dimakan. Ini membantu mengurangi sampah plastik dan menjaga lingkungan tetap bersih. 
  2. Aman Dikonsumsi✅, dengan bahan food grade seperti tepung beras dan tepung jagung, sedotan ini aman untuk dikonsumsi oleh semua usia, termasuk anak-anak
  3. Tahan Lama dan Tidak Mudah Hancur 💪, rasio bahan rahasia antara tepung dan sedikit minyak sayur membuat sedotan tetap kuat digunakan untuk minum panas atau dingin sebelum akhirnya bisa dimakan atau terurai. 
  4. Tidak Mengubah Rasa Minuman 🍹, Edible.Straw bersifat netral, sehingga rasa kopi, teh, jus, atau smoothie tetap alami dan terganggu.

Manfaat Menggunakan Edible.Straw

  1. Membantu menjaga lingkungan dengan mengurangi limbah plastik♻️.
  2. Aman dikonsumsi, tidak berbahaya bagi kesehatan.
  3. Experience baru😋.
Ayo Pesan Sekarang!!!
Hubungi @edible.straww di Instagram dan @edible.straw di Tiktok.

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama